Lirik Lagu Rohani “Engkau Di Dalamku”
Penyanyi/Artist: GMB (Giving My Best)
Album Lagu: –
Tahun Rilis: –
Kunci Dasar/Key: –
Verse 1
Kaulah penulis hidupku
Kau membuat s’galanya baru
Engkau di dalamku dan kuada dalamMu
Tak ada yang tak mungkin bagiMu
Verse 2
Ku dicipta untukMu
Tuk membawa harum namaMu
Engkau di dalamku dan kuada dalamMu
Kini kudatang mencari wajahMu
Chorus
MengasihiMu s’lalu dengan s’genap hatiku
Mencintai seluruh perbuatanMu
Mengabdikan hidupku sesuai rencanaMu
Ku mau menyembahMu sampai akhir hayatku
Verse 3
Kau memahami hatiku
Hanya Kau yang mengertiku s’lalu
Engkau di dalamku dan kuada dalamMu
Kini ku datang mencari wajahMu
Ending
Sampai akhir hayatku
Sampai akhir hayatku
Mengasihi, mencintai, mengabdikan hidupku
Mengasihi, mencintai, mengabdikan hidupku
Sesuai rencanaMu, sesuai rencanaMu, sesuai rencanaMu
Oh.. Tuhan