Lirik Lagu Rohani “Kubuka Hati”
Penyanyi/Artist: Franky Sihombing
Album Lagu: –
Tahun Rilis: –
Kunci Dasar/Key: –
Verse 1
Di keheningan, di keteduhan
Di saat aku di hadiratMu
Nikmati kasih dan setiaMu
Tuhan curahkan kekuatanMu
Kubuka hatiku dengar doaku
Chorus
Kupuji haleluya
Nyanyi haleluya
Kubuka hatiku dengar doaku
Ending
Dengar doaku, dengar doaku Tuhan
Dengar doaku